Kegiatan Bakti Sosial yang diselenggarakan oleh pengurus OSIS SMA N 2 Wonosari pada hari Selasa, 7 Februari 2023 bertempat di SD Negeri Wonolagi.
Kegiatan tersebut diisi dengan seminar mengenai gizi dalam rangka memperingati Hari Gizi Nasional serta fun game bagi siswa-siswi SD Negeri Wonolagi.
0 comments:
Post a Comment